Makanan rendah kalori yang memiliki kandungan protein tinggi

Kalau anda cermati berapa banyak makanan yang beredar disekitar anda, salah satu yang terbaik untuk dikonsumsi adalah makanan rendah kalori, sebab terlalu banyak mengkonsumsi makanan yang mengandung kalori tinggi juga tidak baik. Namun apabila makanan yang memiliki kalori rendah tersebut juga sekaligus mengandung protein yang tinggi maka itu akan sangat baik untukmu. Maka itu kamu bisa mengkonsumsinya untuk membantumu meningkatkan ketahanan tubuh agar kamu bisa seharian melakukan aktivitas kerja. Namun kebanyakan orang juga memanfaatkan makanan rendah kalori dengan protein tinggi untuk membentuk tubuhnya menjadi lebih ideal. Jika anda tertarik untuk tau makanan apa sajakah itu anda bisa membacanya disini.

Makanan yang rendah kalori dengan kandungan protein tinggi:

  1. Dada ayam
    Tidak asing kang dengan makanan yang satu ini? Ya kamu benar namanya saja dada ayam tentulah makanan ini adalah bagian dari ayam secara utuh. Bagian dada ayam ini sendiri bisa dibilang bagian yang paling murni dari pada bagian lainnya dari ayam seperti paha, sayap, kepala dan lain sebagainya. Selain memilik fungsi sebagai penyedia protein, dada ayam juga mengandung kolesterol dan kalori yang cukup untuk cukup kecil jumlalhya, jadi cocok untuk kamu coba.
  1. Telur ayam
    telur ayam terbaik
    Berikutnya adalah telur ayam, kalo yang ini saya yakin semua sudah tahu, makanan dengan kalori yag rendah bisa membantu anda untuk membantu otot anda berkembang lebih baik. Perlu anda tahu telur sendiri sangat mudah untuk dijumpai di manapun tempat dosmisili ada, jadi telur ini bisa untuk dikonsumsi pada setiap pagi untuk sarapan.
  1. Sapi
    Selanjutnya dari makanan yang memiliki protein tinggi dan kandungan kalori rendah adalah sapi, atau lebih tepatnya sirloin sapi. Bisa dibilang hampir sama antara sapi dengan bagian dada pada ayam. Keduanya sama-sama tidak tercampur alias daging murni yang baik untuk dikonsumsi karena bagian ini rendah kalori.

Itulah beberapa makanan yang memiliki kalori rendah namun kandungan proteinnya cukup tinggi, apabila anda memakannya untuk alasan membentuk tubuh, itu juga sangat bagus.

Seorang apoteker dan ibu yang hobi memasak, menulis serta berbagi informasi di media online. Saat ini ikut menjadi kontributor di Hoopiz.com
Lihat semua tulisan 📑.